oleh

Menjelang Lebaran Idul Adha 2024, Harga Sejumlah bahan Pokok di Sinjai Tetap Normal

Editor:

SINJAI, Jendela Satu— Harga sejumlah bahan kebutuhan di Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan (Sulsel) diklaim masih normal, Senin (10/06/2024).

Kepala Dinas Perdagangan, Perindustrian, Energi dan Sumber Daya Mineral Sinjai, Muh Saleh mengatakan jelang Hari Raya Idul Adha, sembako terpantau tidak mengalami kenaikan harga yang signifikan.

Berikut rincian harga sejumlah kebutuhan berdasarkan data Dinas Perdagangan Sinjai:

Harga beras premium Rp 13 ribu per kg.

Beras medium Rp12 ribu per kg.

Baca Juga:  Kapolres Sinjai Launching Program ‘Polri Menyapa’: Masyarakat Bisa Mengadu Kapan Saja

Gula pasir Rp18 ribu per kg.

Gula merah Rp 20 ribu per kg.

Minyak kemasan Rp 22 ribu per Ml.

Minyak curah Rp 15 ribu per liter

Daging sapi RP 120 ribu per kg.

Daging ayam potong RP 27 ribu per kg.

Telur ayam ras Rp 50 per rak.

Telur ayam ras Rp 26.900 ribu per kg.

Susu bendera Rp 12 per Gr.

Susu indomilk Rp 11 ribu per Gr.

Baca Juga:  Korupsi Proyek Jembatan Rp 2,3 M di Sinjai, 3 Orang Ditetapkan Tersangka

Susu bubuk Rp 96 ribu per kg.

Susu balita Rp 78, 500 per G.

Garam galus Rp 6.000 per kg.

Garam kasar Rp 5 ribu per liter.

Tepung gatot kaca Rp 11per kg.

Tepung cap kompas Rp 12per kg.

Mentega blue band / kaleng Rp 45 ribu per kg.

Mentega simas bungkusan Rp 24 ribu per kg.

Sayur kol Rp 15 ribu per kg.

Wortel Rp 10 ribu kg.

Baca Juga:  Legislator DPRD Bone AFL Tolak Kenaikan Harga BBM

Tomat Rp 20 ribu kg.

Kentang Rp 20ribu kg.

Cabe kriting Rp 30 ribu kg.

Cabe rawit Rp 40 ribu kg.

Bawang Merah Rp 40 kg.

Bawang putih Rp 4p kg.

Data harga tersebut dirilis Dinas Perdagangan, Perindustrian, Energi dan Sumber Daya Mineral Sinjai pertanggal 09-10 Juni 2024.

Muh Saleh mengaku stok pangan masih aman dan mencukupi.

“Dari pantauan stok kita masih aman jelang Idul Adha 2024,” tuturnya.

Komentar